PT Inti Surya Bumi

PT Inti Surya Bumi merupakan perusahaan perdagangan dan distribusi produk beku olahan yang terdiri dari
olahan ayam, olahan sapi, olahan ikan dan produk-produk turunan lainnya.
Kami berkomitmen untuk terus memberikan produk-produk kualitas terbaik dengan harga
yang kompetitif untuk mendukung kegiatan bisnis konsumen kami.

Gambar Revisi 1

Tentang Kami

PT Inti Surya Bumi merupakan perusahaan perdagangan dan distribusi produk beku olahan yang terdiri dari olahan ayam, olahan sapi, olahan ikan dan produk-produk turunan lainnya. Kami berkomitmen untuk terus memberikan produk-produk kualitas terbaik dengan harga yang kompetitif untuk mendukung kegiatan bisnis konsumen kami.

Dengan fasilitas dan infrastruktur distribusi yang unggul, kami memastikan bahwa setiap kebutuhan konsumen dapat terpenuhi dengan pelayanan cepat, tanggap dan profesional, kami memberikan kemudahan akses terhadap semua konsumen kami dengan jaringan distribusi kami yang tersebar di seluruh wilayah Indonesia.

Nilai Perusahaan

Integritas

Melayani dengan sepenuh hati dan mengutamakan kejujuran sebagai nilai paling penting.

Inovasi

Mengembangkan lini produk untuk memenuhi kebutuhan konsumen yang terus berkembang.

Profesional

Menjunjung tinggi sikap professional dan optimalisasi kerja untuk menghasilkan proses bisnis yang efisien.

Overview

+
Branch
+
Employees
Gambar Revisi 2

Mengapa Memillih Kami?

Memilih PT Inti Surya Bumi berarti memilih mitra yang mendukung bisnis Anda dengan kualitas, kecepatan, dan solusi inovatif.

sausage on a white plate on a wooden table

Produk Berkualitas Terbaik

Kami berkomitmen menyediakan produk olahan beku berkualitas tinggi, termasuk olahan ayam, sapi, ikan, dan produk turunan lainnya.

Distribusi Cepat

Dengan fasilitas dan infrastruktur distribusi unggul. Kami memastikan kebutuhan konsumen terpenuhi dengan pelayanan yang cepat, tanggap, dan profesional.

Inovasi Berkelanjutan

Kami terus berinovasi, baik dalam pengembangan lini produk maupun peningkatan pelayanan. Langkah ini memastikan kami selalu relevan dengan kebutuhan konsumen dan dinamika pasar.

Nilai Perusahaan yang Kuat

Kami menjalankan bisnis dengan mengutamakan kejujuran, inovasi, dan profesionalisme. Pendekatan ini menciptakan proses bisnis yang efisien serta kepuasan pelanggan yang maksimal.

Karir

Bergabung bersama kami dan kembangkan karir anda